MAKNA PESAN PANTANG MENYERAH PADA IKLAN GO-VIDEO "GELOMBANG KEHIDUPAN " DI YOUTUBE (ANALISIS SEMIOTIKA CHARLES SAUNDERS PIERCE)

Zaka, Faza Zahidu (2023) MAKNA PESAN PANTANG MENYERAH PADA IKLAN GO-VIDEO "GELOMBANG KEHIDUPAN " DI YOUTUBE (ANALISIS SEMIOTIKA CHARLES SAUNDERS PIERCE). Diploma thesis, Universitas Nasional.

[img] Text
Cover (Cover, Lembar Penunjang, Abstrak, Kata Pengantar, Daftar isi).pdf

Download (495kB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (166kB)
[img] Text
BAB 2.pdf

Download (231kB)
[img] Text
BAB 3.pdf

Download (118kB)
[img] Text
BAB 4.pdf

Download (682kB)
[img] Text
BAB 5.pdf

Download (38kB)
[img] Text
LAMPIRAN (Daftar Pustaka, lampiran-lampiran, lembar awal hasil turnitin).pdf

Download (395kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan guna mengetahui,mendeskripsikan serta menganalisis mengenai makna pesan pantang menyerah pada iklan Gojek Go-Vidio Gelombang Kehidupan di youtube Tara arts. dengan adanya pendekatan ini guna meneliti suatu gejala yang timbul dan terdapat pada kehidupan masyatakat dengan melihat berbagai macam sudut pandag, emosional, aktivitas maupun berbagai macam peristiwa dan pengalaman yang di anggap sebagai data. adapun iklan gojek sendiri didasari dan di latar belakangi oleh berbagai macam fenomena kehidupan seharihari.Tujuan utama dari penelitian ini adalah untuk mengetahui makna pesan, simbol-simbol yang ada di iklan ini. Metode yang digunakan penulisvberupa metode analisis deskriptif yang merupakan sebuah metode analisis isi kualitatif. dan penelitian ini menggunakan teori semiotika Charles Sanders Pierce. sebagaimana yang kita ketahui bahwa pierce mengusungnya menjadi tiga konsep yaitu konsep representament, objek serta intepretan yang saling terhubung satu sama lain.dimana intepretan sebagai kunci dalam menganalisisnya yang kemudian disambung dengan tanda yang bekerja melalui simbol untuk signifikansinya. temuan dan analisis penulis didasarkan pada berbagai macam realita kehidupan bermasyarakat yang sesungguhnya,termasuk dalam pemilihan scene yang terdapat pada iklan Gelombang Kehidupan ini merepresentasikan nilai nilai yang tergambar pada realita yang sesungguhnya.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HE Transportation and Communications
Divisions: Skripsi > Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Program Studi Ilmu Komunikasi
Depositing User: Miss Rahma Rahmawati
Date Deposited: 16 Jun 2023 03:05
Last Modified: 16 Jun 2023 03:05
URI: http://repository.unas.ac.id/id/eprint/6795

Actions (login required)

View Item View Item