Pratiwi, Nurhikmah (2024) PENERAPAN PRE DAN POST CONFERENCE KEPERAWATAN UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS PELAYANAN DI RUANG RAWAT INAP LANTAI 5 RUMAH SAKIT X JAKARTA. Bachelor thesis, Universitas Nasional.
Text
Cover (Cover, lembar penunjang, abstrak, kata pengantar, daftar isi).pdf Download (1MB) |
|
Text
BAB I.pdf Download (196kB) |
|
Text
BAB II.pdf Download (631kB) |
|
Text
BAB III.pdf Download (459kB) |
|
Text
BAB IV.pdf Download (492kB) |
|
Text
BAB V.pdf Download (62kB) |
|
Text
LAMPIRAN (Daftar Pustaka, Lampiran lampiran lain, hasil uji turnitin).pdf Download (2MB) |
Abstract
Latar Belakang : Pre conference adalah diskusi tentang aspek klinik sebelum melaksanakan asuhan keperawatan pada pasien dan post conference adalah diskusi tentang aspek klinik sesudah melaksanakan asuhan keperawatan pada pasien. Tujuan : Mampu menerapkan pre dan post confrence keperawatan di Ruang Rawat Inap Lantai 5 Rumah Sakit X Jakarta Implementasi : Sebelum dilakukan sosialisasi dan melakukan roleplay tim masih belum mengerti dan memahami terkait penerapan pre dan post conference keperawatan dan setelah dilakukan sosialisasi dan melakukan roleplay tim perawat sudah mengerti terkait penerapan pre dan post conference keperawatan. Hasil : Setelah dilakukan sosialisasi dan roleplay penerapan pre dan post conference keperawatan staff perawat dapat mengerti materi yang disampaikan dan staff perawat akan mempelajari kembali materi yang diberikan sebagai acuan untuk penerapan pre dan post conference keperawatan. Kesimpulan : Berdasarkan analisis ditemukan belum optimalnya penerapan pre dan post conference keperawatan di Ruang Rawat Inap Lantai 5 Rumah Sakit X Jakarta. Hasil kuesioner ada sebanyak 60% yang melaksanakan pre conference dan ada 40% yang tidak melaksanakan post conference. Setelah dilakukan implementasi berupa sosialisasi dan roleplay Karu, Katim dan perawat pelaksana dapat memahami mengenai penerapan pre dan post conference keperawatan Saran : Diharapkan agar lebih memahami konsep pre dan post conference keperawatan yang akan diterapkan demi terciptanya pelayanan keperawatan yang optimal terhadap pasien.
Item Type: | Thesis (Bachelor) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | pre dan post conference keperawatan |
Subjects: | R Medicine > R Medicine (General) R Medicine > RT Nursing |
Divisions: | Skripsi > Fakultas Ilmu Kesehatan > Program Studi Keperawatan |
Depositing User: | Delvy Aplirizani - |
Date Deposited: | 30 Jan 2024 03:03 |
Last Modified: | 30 Jan 2024 03:03 |
URI: | http://repository.unas.ac.id/id/eprint/9574 |
Actions (login required)
View Item |