PENGARUH EDUKASI KESEHATAN TERHADAP PENGETAHUAN DAN PERILAKU PENCEGAHAN GASTRITIS PADA SISWA SMK AL-MAKMUR JAKARTA

Azizah, Zahra (2023) PENGARUH EDUKASI KESEHATAN TERHADAP PENGETAHUAN DAN PERILAKU PENCEGAHAN GASTRITIS PADA SISWA SMK AL-MAKMUR JAKARTA. Bachelor thesis, Universitas Nasional.

[img] Text
Cover.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (189kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (485kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (371kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (320kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (185kB)
[img] Text
Lampiran.pdf

Download (2MB)

Abstract

Latar Belakang : Gastritis, juga dikenal sebagai penyakit tukak lambung, adalah kondisi dimana terbentuknya luka di dalam lambung. Ini termasuk lategori penyakit pencernaan. Beberapa faktor yang dapat mempengaruhi terjadinya gastritis, salah satunya adalah pengetahuan dan perilaku dalam mecegah gastritis. Tujuan : penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh edukasi kesehatan terhadap pengetahuan dan perilaku pencegahan gastritis pada siswa SMK AlMakmur Jakarta. Metodologi : Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah Pre Eksperimental dengan pendekatan pre test dan post test.. Teknik pengambilan sampel dilakukan dengan cara total sampling dengan jumlah 75 responden. Intrumen penelitian ini kuesioner pengetahuan dan perilaku pencegahan gastritis. Uji statistik yang digunakan adalah univariat dan bivariate menggunakan paired sampel t-test. Hasil Penelitian : Hasil dari penelitian pada pengetahuan siswa pre test sebesar 14,33 dan post test sebesar 15,85. Pada perilaku siswa diperoleh skor pre test sebesar 31,00 dan pre test sebesar 35,48 dengan nilai p-value sebesar 0,00. Simpulan : Adanya pengaruh edukasi kesehatan terhadap pengetahuan dan perilaku pencegahan gasatritis pada siswa SMK Al-Makmur Jakarta Saran : Diharapkan siswa untuk menjaga pola makan yang baik dan pola hidup yang sehat

Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: pengetahuan, perilaku pencegahan, gastritis
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
R Medicine > RT Nursing
Divisions: Skripsi > Fakultas Ilmu Kesehatan > Program Studi Keperawatan
Depositing User: Delvy Aplirizani -
Date Deposited: 28 Dec 2023 04:10
Last Modified: 28 Dec 2023 04:10
URI: http://repository.unas.ac.id/id/eprint/9277

Actions (login required)

View Item View Item