ANALISIS KONTRIBUSI ATRIBUT BERAS ORGANIK TERHADAP PROSES KEPUTUSAN PEMBELIAN DAN INDEKS KEPUASAN KONSUMEN DI JAKARTA

As’ari, Kristianto (2023) ANALISIS KONTRIBUSI ATRIBUT BERAS ORGANIK TERHADAP PROSES KEPUTUSAN PEMBELIAN DAN INDEKS KEPUASAN KONSUMEN DI JAKARTA. Diploma thesis, Universitas Nasional.

[img] Text
Cover.pdf

Download (637kB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (486kB)
[img] Text
BAB 2.pdf

Download (646kB)
[img] Text
BAB 3.pdf

Download (548kB)
[img] Text
BAB 4.pdf

Download (834kB)
[img] Text
BAB 5.pdf

Download (643kB)
[img] Text
BAB 6.pdf

Download (476kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (550kB)

Abstract

Tujuan penelitian adalah (1) mengidentifikasi karakteristik konsumen beras organik, (2)hal apa yang mempengaruhi keputusan konsumen untuk membeli beras organik dan kepuasan konsumen terhadap produk yang dibeli. Metode dasar penelitian ini adalahmetode deskritif kuantitatif. Metode pengambilan sampel adalah purposive sampling dengan jumlah 30 responden. Sumber data yang digunakan yaitu dari data primer dari hasilwawancara di pusat belanja yang menjual beras organik dan kuesioner yang dibagikan secara daring, serta data sekunder dari instansi dan literatur terkait. Analisis data yang digunakan adalah Importance and Performance Analysis (IPA) dan Customer SatisfactionIndex (CSI). Hasil penelitian menunjukkan bahwa karakteristik konsumen beras organik diJakarta adalah orang-orang dengan umur berkisar 25-29 tahun yang memiliki pekerjaansebagai karyawan, dan berpenghasilan berkisar Rp5.500.000-Rp7.000.000. Dariperhitungan IPA yaitu atribut seperti tekstur pulen, aroma yang wangi, kualitas merk yang baik, daya simpan yang lebih lama, kepercayaan konsumen terhadap merk, kemasan yang baik, dan kemudahan dalam mendapatkan produk dianggap penting dalam pengambilan keputusan. Hasil perhitungan CSI menunjukkan bahwa konsumen sudah merasa cukup puas dalam pembelian beras organik di Kota Jakarta dengan nilai kepuasan konsumen sebesar 79,32%.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Skripsi > Fakultas Pertanian > Program Studi Agroteknologi
Depositing User: Miss Rahma Rahmawati
Date Deposited: 09 Jun 2023 06:53
Last Modified: 09 Jun 2023 06:53
URI: http://repository.unas.ac.id/id/eprint/6678

Actions (login required)

View Item View Item