PENGARUH TERPAAN KONTEN LGBTQ+ DI MEDIA SOSIAL INSTAGRAM @PELANGINUSANTARA_ORG TERHADAP SIKAP FOLLOWERS PADA FENOMENA LGBTQ+ ( Survey Kepada Pengikut Akun Instagram @pelanginusantara_org )

BARABA, HAFIRA (2024) PENGARUH TERPAAN KONTEN LGBTQ+ DI MEDIA SOSIAL INSTAGRAM @PELANGINUSANTARA_ORG TERHADAP SIKAP FOLLOWERS PADA FENOMENA LGBTQ+ ( Survey Kepada Pengikut Akun Instagram @pelanginusantara_org ). Bachelor thesis, Universitas Nasional.

[img] Text
COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (476kB)
[img] Text
BAB 2.pdf

Download (199kB)
[img] Text
BAB 2.pdf

Download (199kB)
[img] Text
BAB 3.pdf

Download (460kB)
[img] Text
BAB 4.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB 5.pdf

Download (84kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (2MB)

Abstract

Fenomena munculnya terpaan konten-konten LGBTQ+ di media sosial Instagram yaitu pada akun @pelanginusantara.org dinilai dapat mempengaruhi sikap atau perilaku individu khususnya pada generasi muda pengguna media sosial. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah terpaan konten LGBTQ+ pada akun @pelanginusantara_org dapat mempengaruhi sikap pengikut akun Instagram @pelanginusantara_org pada fenomena LGBTQ+. Teori dalam penelitian ini adalah teori integrasi informasi. Konsep-konsep pada penelitian ini adalah terpaan konten LGBTQ+ sikap followers pada fenomena LGBTQ+. Jenis penelitian yang dilakukan adalah eskplanatif dengan teknik pengambilan sampel menggunakan probability sampling. Pengumpulan data dilakukan dengan menyebarkan kuisioner kepada para pengikut atau followers akun media sosial Instagram @pelanginusantara_org. Teknik analisis datayang digunakan adalah uji validitas, uji reliabilitas, uji hipotesis danuji regresi linear sederhana. Hasil uji hipotesis pada penelitianterkait, diraih hasil bahwa T hitung lebih besar dari T tabel yakni11,403 > 1,661, sehingga Ha diterima dan Ho ditolak. Konten yangditerpa LGBTQ+ pada akun Instagram @pelanginusantara_org memberikan pengaruh terhadap sikap followers pada fenomena LGBTQ+ sebesar 58%. Sedangkan 42% sisanya terkait dengan variabel lain yang tidak dimasukkan pada penelitian ini.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HM Sociology
Divisions: Skripsi > Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Program Studi Ilmu Komunikasi
Depositing User: Miss Rahma Rahmawati
Date Deposited: 13 Mar 2024 06:05
Last Modified: 13 Mar 2024 06:05
URI: http://repository.unas.ac.id/id/eprint/9754

Actions (login required)

View Item View Item