Candikio, Iqho Putra (2022) PENERAPAN KAWASAN TANPA ROKOK DI ALUN - ALUN M. HASIBUAN KOTA BEKASI. Diploma thesis, Universitas Nasional.
Text
Cover (Cover, Lembar Penunjang, Abstrak, Kata Pengantar, Daftar Isi, Daftar Gambar, Daftar Tabel).pdf Download (829kB) |
|
Text
BAB 1.pdf Download (250kB) |
|
Text
BAB 2.pdf Download (352kB) |
|
Text
BAB 3.pdf Download (158kB) |
|
Text
BAB 4.pdf Download (1MB) |
|
Text
BAB 5.pdf Download (121kB) |
|
Text
LAMPIRAN (Daftar Pustaka, Lampiran-Lampiran, Lembar awal hasil turnitin).pdf Download (1MB) |
Abstract
Penelitian ini membahas tentang penerapan kawasan tanpa rokok di Alun- Alun M. Hasibuan Kota Bekasi yang dilatar belakangi oleh adanya Peraturan Daerah Kota Bekasi Nomor 15 Tahun 2019 Tentang Kawasan Tanpa Rokok serta oleh hasil pengamatan yang dilakukan penulis masih terdapat masyarakat yang merokok disembarang tempat pada kawasan Alun-Alun M. Hasibuan, tidak adanya tanda plang, poster, spanduk larangan merokok, tidak terdapatnya ruang atau area khusus untuk merokok, serta minimnya pengawasan dan penegakan aturan seperti himbauan, teguran atau sanksi administratif yang dilakukan untuk melaksanakan program atau kebijakan ini. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana penerapan kawasan tanpa rokok di Alun-Alun M. Hasibuan Kota Bekasi. Peneliti menggunakan teori implementasi Charles O. Jones yaitu Organisasi, Interpretasi/Pemahaman dan Penerapan. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian bersifat depskriptif. Informan penelitian ini terdiri dari Kepala Seksi Pencemaran Lingkungan Dinas Lingkungan Hidup Kota Bekasi, Kepala Seksi Pengawasan dan Pengendalian Satuan Polisi Pamong Praja Kota Bekasi, Koordiantor Lapangan Alun-Alun UPTD Hutan Kota Dinas Lingkungan Hidup Kota Bekasi, pengunjung/masyarakat dan pedagang. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa minimnya pengawasan yang dilakukan karena tidak adanya tim pengawas khusus serta juklak dan juknis dalam menegakan kegiatan KTR, kurangnya komunikasi atau edukasi dalam hal sosialisasi penerapan KTR, tidak adanya sidak atau razia seperti melakukan inspeksi mendadak dan inspeksi berkala dalam menegakan peraturan KTR dan kurangnya sarana dan prasarana seperti plang, poster dan spanduk larangan dilarang merokok dalam menunjang penerapan KTR di Alun-Alun M. Hasibuan Kota Bekasi. Sehingga program ini belum terlaksana dengan baik.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HN Social history and conditions. Social problems. Social reform J Political Science > JS Local government Municipal government |
Divisions: | Skripsi > Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Program Studi Ilmu Administrasi Negara |
Depositing User: | Delvy Aprilizani - |
Date Deposited: | 03 Feb 2023 02:56 |
Last Modified: | 03 Feb 2023 02:56 |
URI: | http://repository.unas.ac.id/id/eprint/6015 |
Actions (login required)
View Item |