ANALISIS PENERAPAN PRINSIP GOOD CORPORATE GOVERNANCE DALAM MENINGKATKAN PENERIMAAN NEGARA BUKAN PAJAK PADA DIREKTORAT JENDERAL KEKAYAAN INTELEKTUAL KEMENTERIAN HUKUM DAN HAM RI

Pratiwi, Ika Widya (2022) ANALISIS PENERAPAN PRINSIP GOOD CORPORATE GOVERNANCE DALAM MENINGKATKAN PENERIMAAN NEGARA BUKAN PAJAK PADA DIREKTORAT JENDERAL KEKAYAAN INTELEKTUAL KEMENTERIAN HUKUM DAN HAM RI. Diploma thesis, Universitas Nasional.

[img] Text
Cover.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (237kB)
[img] Text
BAB 2.pdf

Download (397kB)
[img] Text
BAB 3.pdf

Download (224kB)
[img] Text
BAB 4.pdf

Download (787kB)
[img] Text
Bab 5.pdf

Download (197kB)
[img] Text
Lampiran.pdf

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh penerapan prinsip Good Corporate Governance (GCG) dalam meningkatkan Penerimaan Bukan Pajak (PNBP). Metode penelitian yang digunakan adalah kualitatif deskriptif dengan Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, wawancara, dokumentasi. Sumber data penelitian ini menggunakan data primer dalam bentuk wawancara , data penelitian dilakukan kepada narasumber dari Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual (DJKI). Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa dan mengetahui bagaimana penerapan prinsip GCG dalam meningkatkan PNBP beserta dan faktor pendorong dan penghambat. Hasil Penelitian adalah Pelaksanaan Prinsip GCG di lingkungan DJKI sudah berjalan efektif hal ini dibuktikan dengan telah tercapainya Pembangunan Zona Integritas Menuju Wilayah Birokrasi Bersih (WBK) pada Tahun 2020 dan upaya untuk mencapai Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani, dibentuknya Laporan Tahunan dan LAKIP, dilakukannya monitoring terhadap pelaksanaan kinerja dan anggran setiap triwulan dan evaluasi terhadap capaian kinerja setiap semester, serta dilakukannya evaluasi SOP dan Proses Bisnis untuk memberikan kepastian terhadap pelaksanaan pekerjaan. Kaitannya penerapan GCG dan peningkatan PNBP yaitu, dengan diterapkannya GCG, pelaksanaan pelayanan publik yang dilakukan oleh DJKI lebih efektif, efisien, dan memberikan kepuasan kepada masyarakat. selain pemberian pelayanan publik, DJKI juga berupaya untuk memberikan kesadaran hukum kepada masyrakat sehingga masyrakat lebih mengerti atas pentingnya kekayaan intelektual yang mereka milik

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Skripsi > Fakultas Ekonomi > Program Studi Akuntansi
Depositing User: - Abdurrahman -
Date Deposited: 04 Oct 2022 02:58
Last Modified: 04 Oct 2022 02:58
URI: http://repository.unas.ac.id/id/eprint/5660

Actions (login required)

View Item View Item