INOVASI PROGRAM E-OPEN PELAYANAN KEPENDUDUKAN DI DINAS KEPENDUDUKAN DAN CATATAN SIPIL (DISDUKCAPIL) KOTA BEKASI PADA TAHUN 2021

Dien, Difa Al (2023) INOVASI PROGRAM E-OPEN PELAYANAN KEPENDUDUKAN DI DINAS KEPENDUDUKAN DAN CATATAN SIPIL (DISDUKCAPIL) KOTA BEKASI PADA TAHUN 2021. Bachelor thesis, Universitas Nasional.

[img] Text
COVER.pdf

Download (826kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (688kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (686kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (553kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (678kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (390kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (1MB)

Abstract

E-open ini masih mendapatkan banyak tanggapan yangkurang baik dari Masyarakat pada layanan tersebut seperti kendala di jaringan pada saat melakukan proses untuk pengunggahan dokumen kependudukan. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif. teknik pengumpulan data menggunakan wawancara, Observasi,dan Dokumentasi. Analisis data menggunakan model dari Sugiyono yaitu untuk teknik pengumpulan data, reduksi data, penyajian data dan verifikasi. untuk mengetahui Penerapan Pelayanan Kendududukan E-Open di Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Bekasi, denganmenggunakan Teori dari Fitzsimmons dalam Budiman(2006). Sehingga bisa dilihat sejauh mana dari proses penerapan pelayanan kependudukan E-Open tersebut. Kesimpulan dari penelitian ini bahwa PenerapanPelayanan Kependudukan E-Open di Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Bekasi dapat dikatakan Sudah berjalan, Karena Penerapan Pelayanantesebut mampu memberikan Pelayanan Terbaik untuk masyarakat pada proses pembuatan dokumenkependudukan tersebut. Mungkin terdapat hambatan yang dialami seperti kendala pada Jaringan Error pada prosespelayanan tersebut. Pada proses penerapan pelayanankependudukan E-Open ini dengan kelebihan dankekurangan diharapkan menjadi program yang lebihefektif supaya berjalan dengan lancar.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
Divisions: Skripsi > Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
Depositing User: Miss Rahma Rahmawati
Date Deposited: 12 Jun 2024 06:45
Last Modified: 12 Jun 2024 06:45
URI: http://repository.unas.ac.id/id/eprint/11183

Actions (login required)

View Item View Item