PENGARUH PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (CSR), PROFITABILITAS, DAN PERENCANAAN PAJAK TERHADAP MANAJEMEN LABA DENGAN UKURAN PERUSAHAAN SEBAGAI VARIABEL MODERASI (Studi Empiris Pada Perusahaan Makanan dan Minuman yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2019-2022)

Swityasmara, Dian Rizqi (2024) PENGARUH PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (CSR), PROFITABILITAS, DAN PERENCANAAN PAJAK TERHADAP MANAJEMEN LABA DENGAN UKURAN PERUSAHAAN SEBAGAI VARIABEL MODERASI (Studi Empiris Pada Perusahaan Makanan dan Minuman yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2019-2022). Bachelor thesis, Universitas Nasional.

[img] Text
COVER.pdf

Download (613kB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (337kB)
[img] Text
BAB 2.pdf

Download (380kB)
[img] Text
BAB 3.pdf

Download (382kB)
[img] Text
BAB 4.pdf

Download (467kB)
[img] Text
BAB 5.pdf

Download (247kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh corporate social responsibility, profitabilitas, dan perencanaan pajak terhadap manajemen laba pada perusahaan makanan dan minuman yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada tahun 2019-2022 baik secara parsial maupun secara simultan. Sampel dalam penelitian berjumlah 13 perusahaan yang merupakan perusahaan manufaktur sektor makanan dan minuman yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia selama periode 2019-2022. Dalam pengambilan sampel pada penelitian ini menggunakan metode purposive sampling. Teknik analisis dalam penelitian ini menggunakan uji moderate regression analysis (MRA) yang diolah menggunakan software IBM SPSS 26. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) corporate social resppnsibility berpengaruh positif signifikan terhadap manajemen laba (2) profitabilitas berpengaruh berpengaruh positif signifikan terhadap manajemen laba (3) perencanaan pajak berpengaruh negatif signifikan terhadap manajemen laba (4) ukuran perusahaan dapat memoderasi pengaruh corporate social responsibility terhadap manajemen laba (5) ukuran perusahaan dapat memoderasi pengaruh profitabilitas terhadap manajemen laba (6) ukuran perusahaan dapat memoderasi pengaruh perencanaan pajak terhadap manajemen laba. Kata kunci : Corporate Social Responsibility, Profitabilitas, Perencanaan Pajak, Manajemen Laba, Ukuran Perusahaan.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Subjects: H Social Sciences > HG Finance
L Education > L Education (General)
Divisions: Skripsi > Fakultas Ekonomi > Program Studi Akuntansi
Depositing User: Delvy Aplirizani -
Date Deposited: 15 Mar 2024 04:27
Last Modified: 15 Mar 2024 04:27
URI: http://repository.unas.ac.id/id/eprint/9938

Actions (login required)

View Item View Item