CHRISMORSA, KEZIA (2023) REPRESENTASI BULLYING DI KOREA SELATAN DALAM DRAMA KOREA “THE GLORY” PADA SEASON 1 (ANALISIS SEMIOTIKA ROLAND BARTHES). Diploma thesis, Universitas Nasional.
Text
COVER.pdf Download (487kB) |
|
Text
BAB I.pdf Download (214kB) |
|
Text
BAB II.pdf Download (665kB) |
|
Text
BAB III.pdf Download (678kB) |
|
Text
BAB IV.pdf Download (369kB) |
|
Text
LAMPIRAN.pdf Download (200kB) |
Abstract
Bullying merupakan fenomena sosial yang sering terjadi di masyarakat terutama dikalangan anak sekolah. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan Representasi bullying dalam drama The Glory. Dalam penelitian ini juga, peneliti menggunakan pendekatan kualitatif yang bersifat deskriptif dengan menggunakan analisis semiotika Roland Barthes untuk mengetahui dan mendeskripsikan makna denotasi, makna konotasi, dan mitos adegan-adegan bullying dalam drama Korea The Glory. Hasil dari penelitian ini ditemukan 3 jenis bentuk bullying, yaitu bullying fisik, bullying verbal, dan bullying relasional. Bullying fisik terdapat 3 hasil tangkapan layar yang dimana ditemukan juga 3 contoh nya, yaitu menampar, menendang dan melukai tangan menggunakan alat pemanas. Lalu Bullying verbal terdapat 4 tangkapan layar yang dimana ditemukan 3 contoh nya, yaitu memerintahkan, pelecehan seksual, mengancam. Dan bullying relasional terdapat 5 tangkapan layar yang dimana ditemukan juga 3 contoh nya yaitu tertawa mengejek, tertawa bahagia diatas penderitaan orang lain, dan pandangan yang agresif. Jadi jumlah data yang ditemukan secara keseluruhan terdapat 12 tangkapan layar.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | P Language and Literature > PN Literature (General) |
Divisions: | Skripsi > Fakultas Sastra > Program Studi Bahasa Korea |
Depositing User: | Miss Rahma Rahmawati |
Date Deposited: | 11 Dec 2023 04:48 |
Last Modified: | 11 Dec 2023 04:48 |
URI: | http://repository.unas.ac.id/id/eprint/9153 |
Actions (login required)
View Item |