PENGARUH KUALITAS PRODUK, PERSEPSI PERSEPSI HARGA DAN PROMOSI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN SERAB COFFE BREWERY DI DEPOK

FAADHILAH, HARITS (2023) PENGARUH KUALITAS PRODUK, PERSEPSI PERSEPSI HARGA DAN PROMOSI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN SERAB COFFE BREWERY DI DEPOK. Diploma thesis, Universitas Nasional.

[img] Text
COVER.pdf

Download (325kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (168kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (315kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (170kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (417kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (110kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (930kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kualitas produk, persepsi harga dan promosi terhadap keputusan pembelian serab coffe brewery di depok. Metode pengambilan sampel yang digunakan ialah Non-Probability Sampling dengan teknik Purposive sampling. Jenis penelitian ini menggunakan metode deskriptif kuantitatif dan analisis inferensial dengan menggunakan data primer dalam bentuk kuesioner tertutup kepada 100 responden dan data dianalisis menggunakan analisis regresi linier berganda . Dari data-data yang telah memenuhi uji validita ,uji reliabilitas, uji asumsi klasik dan uji kelayakan model maka diperoleh persamaan regresi. Hasil analisis regresi dalam penelitian ini menunjukan adanya pengaruh yang positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian, yang diperlihatkan pada tabel coefficient dalam model persamaan regresi. Hasil uji kelayakan model yang diperlihatkan dengan nilai signifikan yang diperlihatkan pada tabel kelayakan model yang mengartikan model pada penelitian ini layak digunakan berdasarkan nilai signifikan yang diperoleh. Hasil kesimpulan hipotesis dengan uji t diperoleh nilai signifikan pada variabel kualiats produk, variabel persepsi persepsi harga dan variabel promosi terhadap keputusan pembelian. Dalam upaya meningkatkan keputusan pembelian, serab coffe brewery perlu memperhatikan dan mengetahui apa yang menjadi permasalahan karena dapat digunakan sebagai dasar untuk mengkoreksi kelemahan dan mempertahankan efektivitas melalui kualitas produk, pesepsi persepsi harga dan promosi dengan baik .

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce
H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Skripsi > Fakultas Ekonomi > Program Studi Manajemen
Depositing User: Miss Rahma Rahmawati
Date Deposited: 13 Jun 2023 07:39
Last Modified: 13 Jun 2023 07:39
URI: http://repository.unas.ac.id/id/eprint/6720

Actions (login required)

View Item View Item