Amnah, Siti (2024) PENGARUH EDUKASI KESEHATAN TERHADAP PENGETAHUAN IBU HAMIL DALAM PENANGANAN EMESIS GRAVIDARUM DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS BATUJAYA KABUPATEN KARAWANG TAHUN 2024. Bachelor thesis, Universitas Nasional.
Text
COVER.pdf Download (1MB) |
|
Text
BAB 1.pdf Download (443kB) |
|
Text
BAB 2.pdf Download (506kB) |
|
Text
BAB 3.pdf Download (441kB) |
|
Text
BAB 4.pdf Download (501kB) |
|
Text
BAB 5.pdf Download (351kB) |
|
Text
LAMPIRAN.pdf Download (2MB) |
Abstract
Emesis gravidarum merupakan hal yang wajar dan sering di temukan dalam kehamilan, terutama dalam kehamilan trimester pertama biasanya terjadi 6 minggu setelah hari pertama haid terakhir dan berlangsung kurang lebih 10 minggu yang disebabkan terjadinya peningkatan kadar hormon estrogen dan progesteron yang diproduksi oleh Human Chorionic Gonadotropin (HCG) dalam serum dari plasenta, namun pada kasus dapat berlanjut sampai kehamilan trimester kedua dan ketiga. Tujuan : Untuk mengetahui pengaruh eduksi kesehatan terhadap pengetahuan ibu hamil dalam penanganan emesis gravidarum di Wilayah Kerja Puskesmas Batujaya Kabupaten Karawang Tahun 2024. Metodologi : Desain penelitian Quasi eksperimental one group pre-post test design. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 39 ibu hamil trimester I yang mengalami emesis gravidarum. Teknik penggunaan sampel Proposional Accidental Sampling. Kuesioner pada penelitian ini telah diuji validitas dan reliabilitas. Analisis data menggunakan descriptive statistics dan paired t-test. Hasil penelitian : Menunjukkan nilai rata-rata pengetahuan sebelum dan sesudah dilakukan intervensi 21,23 menjadi 27,56. Hasil uji statistik menggunagakan uji paired ttest didapatkan nilai p value = 0,000, artinya ada pengaruh eduksi kesehatan terhadap pengetahuan ibu hamil dalam penanganan emesis gravidarum. Simpulan : Terdapat pengaruh eduksi kesehatan terhadap pengetahuan ibu hamil dalam penanganan emesis gravidarum di Wilayah Kerja Puskesmas Batujaya Kabupaten Karawang. Tahun 2024. Saran : Diharapkan ibu hamil dapat meningkatkan pengetahuannya serta mencari informasi tentang gejala kehamilan khususnya emesis gravidarum serta bagaimana cara penanganannya.
Item Type: | Thesis (Bachelor) |
---|---|
Subjects: | R Medicine > R Medicine (General) R Medicine > RA Public aspects of medicine > RA0421 Public health. Hygiene. Preventive Medicine |
Divisions: | Skripsi > Fakultas Ilmu Kesehatan > Program Studi Keperawatan |
Depositing User: | Miss Rahma Rahmawati |
Date Deposited: | 03 Sep 2024 02:34 |
Last Modified: | 03 Sep 2024 02:34 |
URI: | http://repository.unas.ac.id/id/eprint/11583 |
Actions (login required)
View Item |