FUNGSI CAMPUR KODE PADA TUJUH LIRIK LAGU GRUP MUSIK TREASURE DALAM ALBUM THE FIRST STEP

Imandri, Januar (2024) FUNGSI CAMPUR KODE PADA TUJUH LIRIK LAGU GRUP MUSIK TREASURE DALAM ALBUM THE FIRST STEP. Bachelor thesis, Universitas Nasional.

[img] Text
COVER.pdf

Download (2MB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (659kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (407kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (964kB)

Abstract

Komunikasi merupakan salah satu cara untuk menyatukan manusia dengan manusia lainnya. Dalam komunikasi pastinya akan ada beberapa ungkapan yang tidak dapat diutarakan dalam suatu bahasa tertentu yang menyebabkan adanya campur kode. Komunikasi dapat dilakukan dengan banyak cara, salah satunya dengan musik atau lagu. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan bentuk dan fungsi dari campur kode yang terkandung dalam lirik lagu group pada Treasure album The first step chapter 1 yang mengacu pada teori fungsi campur kode oleh Nababan. Metode penelitian yang digunakan adalah deksritif kualitatif. Hasil dari penelitian terdapat beberapa fungsi campur kode yaitu untuk menunjukkan rasa terpelajar dan kedudukan yang lebih tinggi, untuk menunjukkan situasi santai dan informal, dan untuk menunjukkan ungkapan yang tidak memiliki kesesuaian makna.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Subjects: K Law > K Law (General)
Q Science > Q Science (General)
Divisions: Skripsi > Fakultas Sastra > Program Studi Sastra Jepang
Depositing User: Miss Rahma Rahmawati
Date Deposited: 07 May 2024 01:50
Last Modified: 07 May 2024 01:50
URI: http://repository.unas.ac.id/id/eprint/10931

Actions (login required)

View Item View Item