PEMEROLEHAN KOSAKATA BAHASA KOREA MAHASISWA PRODI BAHASA KOREA ANGKATAN 2023 MELALUI LAGU

NITA, TIA SIAM (2024) PEMEROLEHAN KOSAKATA BAHASA KOREA MAHASISWA PRODI BAHASA KOREA ANGKATAN 2023 MELALUI LAGU. Bachelor thesis, Universitas Nasional.

[img] Text
COVER .pdf

Download (854kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (580kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (558kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (736kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (295kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (860kB)

Abstract

Salah satu dampak dari kepopuleran Hallyu adalah meningkatnya minat belajar Bahasa Korea, tidak terkecuali di Indonesia. Media pembelajaran tidak terbatas aktifitas di ruang kelas, tetapi juga melalui lagu, film, dan serial telivisi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penggunaan lagu sebagai media untuk pemerolehan kosakata Bahasa Korea. Metode yang digunakan adalah metode kuantitatif experimen. Populasi dalam penelitian ini berjumalah 69 mahasiswa Universitas Nasional prodi Bahasa Korea angkatan 2023. Teknik pengambilan sampel menggunakan probability sampling dimana setiap anggota populasi memiliki peluang sama dipilih menjadi sempel. Uji reabilitas menggunakan Ghozali (2018:45). Nilai cronbach's alpha 0,929. Analisis data menggunakan uji paired sample t test dan wilcoxon. Hasil dari penelitian ini mennjukkan adanya perbedaan signifikan sebelum dan sesudah treatment baik terhadap jumlah kosakata maupun tes tertulis. Pada jumlah kosa kata didapatkan hasil nilai t hitung 7,886 > t tabel 1,00547 dengan taraf signifikansi ,000. Pada rata – rata nilai tes tertulis sebelum perlakuan adalah 58 sedangkan setelah perlakuan menjadi 71. Kata Kunci : Perolehan kata, Lagu, Kosakata, Korea

Item Type: Thesis (Bachelor)
Subjects: L Education > L Education (General)
M Music and Books on Music > ML Literature of music
Divisions: Skripsi > Fakultas Sastra > Program Studi Bahasa Korea
Depositing User: Miss Yulia Zahra Yamini
Date Deposited: 20 Mar 2024 07:34
Last Modified: 20 Mar 2024 07:34
URI: http://repository.unas.ac.id/id/eprint/10220

Actions (login required)

View Item View Item