PERAN FITUR PENINJAUAN PRODUK PADA TRAVELOKA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KAMAR HOTEL BAGI MANAJEMEN PT DHL SUPPLY CHAIN INDONESIA

Kumsayanti, Titi (2024) PERAN FITUR PENINJAUAN PRODUK PADA TRAVELOKA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KAMAR HOTEL BAGI MANAJEMEN PT DHL SUPPLY CHAIN INDONESIA. Bachelor thesis, Universitas Nasional.

[img] Text
COVER.pdf

Download (369kB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (296kB)
[img] Text
BAB 2.pdf

Download (256kB)
[img] Text
BAB 3.pdf

Download (233kB)
[img] Text
BAB 4.pdf

Download (511kB)
[img] Text
BAB 5.pdf

Download (144kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (995kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah fitur peninjauan produk pada Traveloka berperan terhadapan keputusan pembelian kamar hotel karyawan PT DHL Supply Chain Indonesia. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif. Dalam menyusun penelitian ini, peneliti memperoleh data melalui wawancara dan observasi serta diperkuat dengan studi literature dan juga dokumentasi data. Teknik pengumpulan data yang digunakan pada penelitian ini adalah purposive sampling. Berdasarkan permasalahan yang ada dalam penelitian ini, maka kriteria yang digunakan adalah 1 Manager, 3 Executive dan 1 Supervisor PT DHL Supply Chain Indonesia – MUF Sentul. Hasil wawancara menggunakan metode AIDA menunjukkan bahwa manajemen PT DHL Supply Chain Indonesia memiliki persepsi yang positif terhadap peran fitur peninjauan produk pada Traveloka dalam membantu mereka membuat keputusan pembelian tiket hotel. Fitur tersebut membantu mereka mendapatkan informasi yang relevan dan berguna tentang berbagai pilihan hotel. Informasi yang diperoleh dari fitur peninjauan produk di Traveloka memiliki pengaruh signifikan terhadap persepsi manajemen PT DHL Supply Chain Indonesia terhadap hotel-hotel yang mereka pertimbangkan. Ulasan, peringkat, dan informasi lain yang disediakan oleh fitur tersebut membantu manajemen untuk membentuk pemahaman yang lebih baik tentang kualitas, fasilitas, dan pengalaman pengguna sebelumnya di berbagai hotel, sehingga memengaruhi mereka dalam menentukan keputusan pembelian kamar hotel.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HJ Public Finance
Divisions: Skripsi > Fakultas Ekonomi > Program Studi Pariwisata
Depositing User: - Abdurrahman -
Date Deposited: 18 Mar 2024 07:51
Last Modified: 18 Mar 2024 07:51
URI: http://repository.unas.ac.id/id/eprint/10063

Actions (login required)

View Item View Item