Suhayatmi, . (2023) DIPLOMASI KOERSIF INGGRIS MASA PERDANA MENTERI BORIS JOHNSON TERHADAP RUSIA SEBAGAI UPAYA RESOLUSI KONFLIK RUSIA-UKRAINA. Diploma thesis, Universitas Nasional.
Text
Caver.pdf Download (1MB) |
|
Text
BAB 1.pdf Download (239kB) |
|
Text
BAB 2.pdf Download (371kB) |
|
Text
BAB 3.pdf Download (116kB) |
|
Text
BAB 4.pdf Download (434kB) |
|
Text
BAB 5.pdf Download (458kB) |
|
Text
BAB 6.pdf Download (40kB) |
|
Text
Lampiran.pdf Download (8MB) |
Abstract
Serangan militer Rusia terhadap wilayah teritorial sah Ukraina dianggap menjadi sebuah ancaman serius bagi kepentingan nasional negara-negara di benua Eropa. Sebelum serangan militer yang disebut Rusia sebagai “Operasi Militer Khusus’’ dimulai pada 24 Februari 2022, berbagai upaya Resolusi Konflik telah ditempuh Eropa, PBB, dan aktor hubungan internasional lainnya. Inggris adalah salah satu negara yang aktif menempuh jalur diplomasi untuk menghentikan tindakan Rusia yang disebut Barat sebagai sebuah invasi ilegal. Dalam menjalankan kebijakan politik luar negerinya, Inggris mempraktikkan Diplomasi Koersif, yakni diplomasi dengan tekanan terhadap Rusia. Hal itu ditandai dengan adanya ultimatum atau ancaman yang disertai sanksi ekonomi, politik, dan militer terhadap Rusia. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif berbasis data sekunder dari berbagai sumber yang kredibel dan teori konsep yang dikemukakan Alexander L. George (1971) sebagai penggagas pertama konsep Diplomasi Koersif. Oleh karena itu, penelitian ini memunculkan pertanyaan penelitian Bagaimana Inggris menerapkan Diplomasi Koersif Inggris terhadap Rusia sebagai upaya Resolusi Konflik?” dan akan dijawab dengan menggunakan karakteristik yang diberikan oleh Alexander L. George dalam konsep Kekuatan Terbatas dalam Diplomasi Koersif.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HE Transportation and Communications J Political Science > JZ International relations |
Divisions: | Skripsi > Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Program Studi Hubungan Internasional |
Depositing User: | - Abdurrahman - |
Date Deposited: | 04 Jan 2024 07:12 |
Last Modified: | 04 Jan 2024 07:12 |
URI: | http://repository.unas.ac.id/id/eprint/9359 |
Actions (login required)
View Item |