ANALISIS KEJADIAN HIPERBILIRUBINEMIA PADA NEONATUS DI RUMAH SAKIT BHAYANGKARA TK. I PUSDOKKES POLRI JAKARTA

WULANDARI, SRI (2024) ANALISIS KEJADIAN HIPERBILIRUBINEMIA PADA NEONATUS DI RUMAH SAKIT BHAYANGKARA TK. I PUSDOKKES POLRI JAKARTA. Bachelor thesis, Universitas Nasional.

[img] Text
COVER .pdf

Download (464kB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (341kB)
[img] Text
BAB 2.pdf

Download (315kB)
[img] Text
BAB 3.pdf

Download (389kB)
[img] Text
BAB 4.pdf

Download (372kB)
[img] Text
BAB 5.pdf

Download (113kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (8MB)

Abstract

Latar Belakang: Hiperbilirubinemia merupakan kondisi ketika bayi mengalamiikterus atau warna kuning pada sklera mata, mukosa dan kulit. Jika tidak ditanganidengan cepat dan tepat, dapat menyebabkan kerusakan neurologis hingga kematian pada neonatus. Ikterus terjadi pada sekitar 3,6 juta (3%) dari 120 jutaneonatus yang lahir setiap tahun. Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara usia kehamilan, jenis persalinan, riwayat asfiksia dan berat bayi lahir pada kejadian neonatus hiperbilirubinemia di Rumah Sakit Bhayangkara TK. I PUSDOKKESPOLRI Jakarta. Metodologi: Penelitian ini menggunakan desain penelitian korelasional dengan pendekatan cross sectional. Populasi pada penelitian ini adalah 1.475 bayi dengan jumlah sampel 94 bayi. Teknik pengambilan sampel menggunakan purposivesampling. Instrument penelitian yang digunakan berupa lembar pengumpul datadan rekam medis bayi baru lahir. Hasil Penelitian: Hasil uji korelasional antara usia kehamilan (p-value = 0,010),jenis persalinan (p-value = 0,046), riwayat asfiksia (p-value = 0,000), BBLR(p-value = 0,004) terhadap kejadian hiperbilirubinemia pada neonatus diRumah Sakit Bhayangkara TK. I PUSDOKKES POLRI Jakarta. Simpulan: Ada hubungan yang signifikan antara usia kehamilan, jenis persalinan,riwayat asfiksia, dan BBLR dengan kejadian hiperbilirubinemia pada neonatus. Saran: Diharapkan faktor risiko hiperbilirubinemia pada neonatus dapat dicegahdengan menjaga kesehatan serta perkembangan janin.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Subjects: L Education > L Education (General)
R Medicine > R Medicine (General)
Divisions: Skripsi > Fakultas Ilmu Kesehatan
Depositing User: Miss Rahma Rahmawati
Date Deposited: 11 Sep 2024 06:35
Last Modified: 23 Sep 2024 02:52
URI: http://repository.unas.ac.id/id/eprint/11791

Actions (login required)

View Item View Item