ANALISIS PERSEBARAN AIR LIMBAH IONIK BERDASARKAN NILAI RESISTIVITAS DAN KUALITAS AIR TANAH BERDASARKAN PH & TDS DI SEKITAR KAWASAN PABRIK INDUSTRI

Aprilia, Kartika Try (2024) ANALISIS PERSEBARAN AIR LIMBAH IONIK BERDASARKAN NILAI RESISTIVITAS DAN KUALITAS AIR TANAH BERDASARKAN PH & TDS DI SEKITAR KAWASAN PABRIK INDUSTRI. Bachelor thesis, Universitas Nasional.

[img] Text
COVER.pdf

Download (3MB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (604kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (986kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (626kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (625kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (2MB)

Abstract

Perkembangan penduduk di Indonesia, seperti negara-negara berkembang lainnya cukup tinggi, yaitu berkisar 2,3% per tahun dan di daerah perkotaan mencapai 5,4% per tahun. Standar kualitas air sesuai Permenkes RI No.2 Tahun 2023 tentang Peraturan Pelaksanaan dan Peraturan Pemerintah No. 66 tentang Kesehatan Lingkungan mengharuskan air sanitasi memenuhi kriteria tertentu. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kualitas air tanah di sekitar daerah pemukiman industri di Kota Jakarta Utara menggunakan metode geolistrik, pH dan TDS. Pengukuran geolistrik dilakukan menggunakan konfigurasi Wenner dengan perangkat lunak Res2dinv untuk memetakan sebaran air limbah secara 2D. Analisis kualitas air tanah dilakukan berdasarkan pH dan TDS. Data pengukuran yang didapatkan dengan panjang lintasan 150 meter dan kedalaman 0,125 meter – 29,3 meter. Setelah data diolah nilai resistivitas yang terbaca mulai rentang dari 0,4 Ωm – 10 Ωm. Hasil penelitian menunjukkan bahwa meskipun terdapat rembesan air limbah yang terdeteksi melalui pengukuran geolistrik, kualitas air tanah dari 4 sampel air yang diambil yaitu sebesar pH antara 7,50 – 7,74 dan TDS antara 111 mg/l – 123 mg/l lebih baik tidak dikonsumsi untuk sehari – hari sesuai dengan Permenkes RI No.2 Tahun 2023 Tahun 2023 tentang maksimal nilai TDS <300 mg/l. Hal ini kemungkinan disebabkan oleh kedalaman sumur yang dangkal tidak terlalu banyak bahan kontaminasi dan keberadaan lapisan air bersih yang tercampur.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Subjects: G Geography. Anthropology. Recreation > GT Manners and customs
L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education
Divisions: Skripsi > Fakultas Teknik dan Sains > Program Studi Teknik Fisika
Depositing User: Miss Rahma Rahmawati
Date Deposited: 09 Sep 2024 03:08
Last Modified: 09 Sep 2024 03:10
URI: http://repository.unas.ac.id/id/eprint/11634

Actions (login required)

View Item View Item