Kurniasih, Dewi (2024) ANALISIS PERHITUNGAN, PEMOTONGAN DAN PELAPORAN PAJAK PENGHASILAN (PPh) PASAL 21 SEBELUM DAN SETELAH PP NO 58 TAHUN 2023 TENTANG TARIF EFEKTIF RATA-RATA (TER) TERHADAP KARYAWAN PT X PADA TAHUN 2023-2024. Bachelor thesis, Universitas Nasional.
Text
COVER .pdf Download (712kB) |
|
Text
BAB I .pdf Download (327kB) |
|
Text
BAB II .pdf Download (379kB) |
|
Text
BAB III .pdf Download (298kB) |
|
Text
BAB IV.pdf Download (1MB) |
|
Text
BAB V .pdf Download (254kB) |
|
Text
LAMPIRAN .pdf Download (994kB) |
Abstract
Metodologi yang digunakan dalam penelitian ini adalah studi kasus dengan pendekatan kualitatif dan kuantitatif. Data diperoleh melalui analisis dokumen perpajakan perusahaan dan wawancara mendalam dengan karyawan bagian perpajakan PT X. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa PT X dalam perhitungan dan pemotongan pajak penghasilan pasal 21 belum sesuai dengan undang-undang yang berlaku, tetapi pelaporan telah sesuai dengan undang-undang yang berlaku. Perhitungan PPh Pasal 21 menggunakan PP No 58 Tahun 2023 lebih praktis karena menggunakan metode single rate dan tidak perlu mempertimbangkan adanya penghasilan yang harus disetahunkan sebagaimana metode perhitungan dengan menggunakan Peraturan Dirjen Pajak PER No.16/PJ/2016. Kata Kunci: Pajak Penghasilan Pasal 21 (PPh Pasal 21), PP No 58 Tahun 2023, PER 16/PJ/2016, tarif efektif rata-rata, administrasi perpajakan, manajemen perpajakan.
Item Type: | Thesis (Bachelor) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory J Political Science > JA Political science (General) |
Divisions: | Skripsi > Fakultas Ekonomi |
Depositing User: | Miss Rahma Rahmawati |
Date Deposited: | 09 Sep 2024 02:47 |
Last Modified: | 09 Sep 2024 02:58 |
URI: | http://repository.unas.ac.id/id/eprint/11630 |
Actions (login required)
View Item |