ANALISIS PEMBATALAN INDONESIA SEBAGAI TUAN RUMAH PIALA DUNIA U-20 DI MEDIA MASSA (Analisis Framing pada Majalah Tempo dan Gatra)

Herlambang, Rio Janu (2024) ANALISIS PEMBATALAN INDONESIA SEBAGAI TUAN RUMAH PIALA DUNIA U-20 DI MEDIA MASSA (Analisis Framing pada Majalah Tempo dan Gatra). Bachelor thesis, Universitas Nasional.

[img] Text
COVER.pdf

Download (927kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (197kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (260kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (220kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (569kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (180kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (14MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan menganalisis bagaimana majalah Tempo dan majalah Gatra memframing berita mengenai pembatalan Indonesia sebagai tuan rumah Piala Dunia U-20. Berita yang dianalisis adalah 5 berita dari Majalah Tempo Edisi 10 April 2023 -16 April 2023 dan 4 berita dari Majalah Gatra Edisi 30 Maret 2023-6 April 2023. Majalah dituntut untuk dapat memberikan berita-berita terkini dengan pembahasan mendalam. Teori yang digunakan dalam penelitian ini adalah teori Konstruksi Sosial, Agenda Setting, dan teori analisis Framing model Robert N. Entman. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan analisis teks serta metode pengumpulan data menggunakan teknik dokumentasi. Berdasarkan analisis data yang dilakukan, hasil penelitian menunjukkan bahwa majalah Tempo fokus membahas pihak-pihak yang menyebabkan peristiwa tersebut. Sedangkan, majalah Gatra fokus pada dampak yang diakibatkan atas pembatalan tersebut dan sanksi yang akan dihadapi Indonesia. Namun, kedua majalah tersebut memiliki persamaan dalam menjelaskan kronologi dari peristiwa pembatalan. Hal ini menunjukkan keadaan pro dan kontra yang timbul sebagai reaksi publik terhadap isu.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HE Transportation and Communications
H Social Sciences > HN Social history and conditions. Social problems. Social reform
Divisions: Skripsi > Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Program Studi Ilmu Komunikasi
Depositing User: Miss Rahma Rahmawati
Date Deposited: 05 Apr 2024 02:49
Last Modified: 05 Apr 2024 02:49
URI: http://repository.unas.ac.id/id/eprint/10726

Actions (login required)

View Item View Item