PENGARUH DAYA TARIK WISATA DAN FASILITAS WISATA EDUKASI TERHADAP KEPUASAN WISATAWAN PADA OBJEK WISATA PONDOK ZIDANE KOTA DEPOK

Riyadi, Fauzi Achmad (2024) PENGARUH DAYA TARIK WISATA DAN FASILITAS WISATA EDUKASI TERHADAP KEPUASAN WISATAWAN PADA OBJEK WISATA PONDOK ZIDANE KOTA DEPOK. Bachelor thesis, Universitas Nasional.

[img] Text
COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (699kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (798kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (442kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (4MB)

Abstract

Penelitian ini membahas mengenai Pengaruh Daya Tarik Wisata dan Fasilitas Wisata Edukasi terhadap Kepuasan Wisatawan dengan tujuan untuk mengetahui apakah daya tarik wisata dan fasilitas wisata edukasi berpengaruh terhadap kepuasan wisatawan yang berkunjung ke Objek Wisata Pondok Zidane. Penelitian ini menggunakan jenis metode kuantitatif data dikumpulkan dari sampel wisatawan menggunakan kuesioner survei. variabel-variabel utama termasuk Daya Tarik Wisata (X1), Fasilitas Wisata Edukasi (X2), dan Kepuasan Wisatawan (Y). Data penelitian ini menggunakan data primer melalui pendekatan kuesioner (angket) kepada 100 kuesioner dan diolah menggunakan aplikasi SPSS (Statistical Package for Social Sciences) Ver.25. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah probability sampling. Teknik analisis data dengan menggunakan analisis deskriptif dan analisis inferensial dengan regresi linier berganda. Hasil penelitian dari daya tarik wisata, fasilitas wisata edukasi, dan kepuasan wisatawan memberikan hasil yang memiliki pengaruh positif secara bersamaan terhadap kepuasan wisatawan di pondok zidane kota depok secara signifikan.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: Daya Tarik Wisata, Fasilitas Wisata Edukasi, Kepuasan Wisatawan
Subjects: H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
H Social Sciences > HE Transportation and Communications
Divisions: Skripsi > Fakultas Ekonomi > Program Studi Pariwisata
Depositing User: Delvy Aplirizani -
Date Deposited: 01 Mar 2024 02:19
Last Modified: 01 Mar 2024 02:19
URI: http://repository.unas.ac.id/id/eprint/9678

Actions (login required)

View Item View Item