KAMPANYE FORKADASC+ DALAM UPAYA MEMBANGUN KESADARAN MASYARAKAT UNTUK MENJAGA EKOSISTEM SUNGAI CITARUM

Wahar, Ahmad Rafiuddin (2023) KAMPANYE FORKADASC+ DALAM UPAYA MEMBANGUN KESADARAN MASYARAKAT UNTUK MENJAGA EKOSISTEM SUNGAI CITARUM. Diploma thesis, Universitas Nasional.

[img] Text
COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (480kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (560kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (451kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (974kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (216kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (2MB)

Abstract

Penulisan ini mengangkat Proses Kampanye FORKADASC+ Dalam Upaya Membangun Kesadaran Masyarakat Untuk Menjaga Ekosistem Sungai Citarum. Tujuan Penulisannya adalah untuk mengetahui proses Kampanye FORKADASC+ dalam membangun kesadaran masyarakat di Kabupaten Karawang untuk menjaga ekosistem sungai citarum. Dalam peneltian ini, Penulis menggunakan konsep manajemen kampanye dan model teori Osdegaard. Metodologi dalam Penulisan ini menggunakan pendekatan kualitatif, jenis Penulisan deskriptif, metode pengumpulan data menggunakan wawancara dan dokumentasi serta menggunakan teknik keabsahan data yang terdiri dari triangulasi, kepastian, memperpanjang pengamatan dan juga kebergantungan. Hasil Penulisan dalam kampanye yang dilakukan FORKADASC+ merupakan aktivitas komunikasi yang terencana, terorganisir serta bersifat persuasif.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HE Transportation and Communications
H Social Sciences > HN Social history and conditions. Social problems. Social reform
Divisions: Skripsi > Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Program Studi Ilmu Komunikasi
Depositing User: Miss Rahma Rahmawati
Date Deposited: 31 Oct 2023 06:43
Last Modified: 31 Oct 2023 06:43
URI: http://repository.unas.ac.id/id/eprint/8690

Actions (login required)

View Item View Item