Andrian, Matthew (2023) STRATEGI PENGAWASAN DINAS SOSIAL DALAM PENERTIBAN PENGEMIS DI KOTA JAKARTA SELATAN PROVINSI DKI JAKARTA TAHUN 2023. Diploma thesis, Universitas Nasional.
Text
Cover.pdf Download (567kB) |
|
Text
BAB I.pdf Download (201kB) |
|
Text
BAB II.pdf Download (329kB) |
|
Text
BAB III.pdf Download (200kB) |
|
Text
BAB IV.pdf Download (336kB) |
|
Text
BAB V.pdf Download (67kB) |
|
Text
LAMPIRAN.pdf Download (564kB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Strategi Pengawasan Dinas Sosial Dalam Penertiban Pengemis di Jakarta Selatan. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif deskriptif dengan wawancara, observasi serta dokumentasi dilihat dari Ketepatan Sasaran Pengawasan, Tujuan Pengawasan, Pemantauan Selama Pengawasan. Sumber data yang digunakan adalah data primer yang diperoleh secara langsung dari informan dan observasi, sedangkan data sekunder bersumber dari data yang di dapatkan dari Suku Dinas Sosial Jakarta Selatan dan dokumen-dokumen yang berkaitan dengan masalah yang akan diteliti. Hasil penelitian menunjukan bahwa strategi pengawasan dinas sosial dalam penertiban pengemis di jakarta selatan masih bisa dikatakan cukup efektif. Program ini ditujukan kepada para masyarakat yang khuusnya bertempat tinggal di kota jakarta selatan, program ini cukup efektif untuk mengurangi jumlah pengemis yang berada di masyarakat serta memberikan keterampilan kepada para pengemis yang sudah dibina. Di Jakarta Selatan jumlah pengemis yang masih berkeliaran dijakarta sudah bisa dibilang menurut dari tahun-tahun sebelumnya.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) H Social Sciences > HN Social history and conditions. Social problems. Social reform |
Divisions: | Skripsi > Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Program Studi Ilmu Administrasi Negara |
Depositing User: | Miss Rahma Rahmawati |
Date Deposited: | 30 Oct 2023 03:21 |
Last Modified: | 30 Oct 2023 03:21 |
URI: | http://repository.unas.ac.id/id/eprint/8615 |
Actions (login required)
View Item |