PENGARUH PELAYANAN PAJAK BERBASIS DIGITAL TERHADAP KEPUASAN WAJIB PAJAK BPHTB PADA KANTOR UNIT PELAYANAN PEMUNGUTAN PAJAK DAERAH (UPPPD) CILANDAK JAKARTA SELATAN

Oktavionita, Jesslyn Pricilla (2023) PENGARUH PELAYANAN PAJAK BERBASIS DIGITAL TERHADAP KEPUASAN WAJIB PAJAK BPHTB PADA KANTOR UNIT PELAYANAN PEMUNGUTAN PAJAK DAERAH (UPPPD) CILANDAK JAKARTA SELATAN. Diploma thesis, Universitas Nasional.

[img] Text
COVER.pdf

Download (836kB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (342kB)
[img] Text
BAB 2.pdf

Download (307kB)
[img] Text
BAB 3.pdf

Download (403kB)
[img] Text
BAB 4.pdf

Download (893kB)
[img] Text
BAB 5.pdf

Download (124kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini di latar belakangi oleh adanya suatu inovasi pelayanan publik yang dilakukan oleh pemerintah supaya kualitas pelayanan publik menjadi lebih baik, salah satunya pada sistem pajak online. Namun terjadi beberapa kendala yaitu kendala teknis ketika wajib pajak ingin mengakses pajak online terjadi website error dan keluhan dari masyarakat mengenai keterlambatan dalam merespon masalah. Peneliti ingin memproleh bukti empiris dengan mengetahui seberapa besar pengaruh pelayanan pajak berbasis digital (X) terhadap kepuasan wajib pajak BPHTB (Y) pada kantor unit pelayanan pemungutan pajak daerah (UPPPD) Cilandak Jakarta Selatan. Peneliti menggunakan toeri Pujiani (2013) untuk pelayanan pajak berbasis digital dan teori Mohammed, dkk (2012) untuk kepuasan wajib pajak Penelitian ini menggunakan metode pendekatan kuantitatif. Teknik yang digunakan adalah accidental sampling. Sampel yang dipilih meliputi 83 wajib pajak Kantor Unit Pelayanan Pemungutan Pajak Daerah (UPPPD) Cilandak Jakarta Selatan. Jadi sampel dalam penelitian ini sebanyak 83 responden. Hasil dari penelitian ini adalah pada uji determinasi kontribusi dengan nilai 70%, dengan begitu pengaruh antara variabel pelayanan pajak berbasis digital dan variabel kepuasan wajib pajak sebanyak 70% dan sisanya dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak dijelaskan dalam penelitian ini.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: J Political Science > JS Local government Municipal government
Divisions: Skripsi > Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Program Studi Ilmu Administrasi Negara
Depositing User: Delvy Aplirizani -
Date Deposited: 21 Jul 2023 08:17
Last Modified: 21 Jul 2023 08:17
URI: http://repository.unas.ac.id/id/eprint/7907

Actions (login required)

View Item View Item