MANAJEMEN PROGRAM CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (CSR) DJARUM BEASISWA PLUS DALAM MENGEMBANGKAN SOFT SKILL BESWAN DJARUM 2021/2022 (Studi Kasus Program Leadership Development dan Nation Building)

Pramesi, Cintia Gita (2023) MANAJEMEN PROGRAM CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (CSR) DJARUM BEASISWA PLUS DALAM MENGEMBANGKAN SOFT SKILL BESWAN DJARUM 2021/2022 (Studi Kasus Program Leadership Development dan Nation Building). Diploma thesis, Universitas Nasional.

[img] Text
COVER.pdf

Download (414kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (343kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (283kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (283kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (167kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (931kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (42kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (2MB)

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui bagaimana manajemen program Corporate Social Responsibility (CSR) Djarum Beasiswa Plus dalam mengembangkan soft skill Beswan Djarum 2021/2022 (Studi kasus Leadership Development dan Nation Building). Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif deskriptif dengan teknik pengumpulan data menggunakan data primer wawancara mendalam bersama key informan dari Program Associate Djarum Beasiswa Plus, dan informan dari 3 (tiga) Beswan Djarum 2021/2022, penelitian ini juga menggunakan data sekunder berupa dokumentasi dan seluruh data diuji keabsahannya menggunakan uji keabsahan data kredibilitas, transferabilitas, dependabilitas, dan konfirmabilitas dengan teknik pengolahan data reduksi dan kategorisasi, penyajian data, dan verifikasi. Hasil penelitian ini mendeksripsikan bahwa dalam menjalankan program CSR Djarum Beasiswa Plus, manajemen program Leadership Development dan Nation Building melalui 4 fungsi manajemen POAC menurut George R. Terry, yaitu planning, organizing, actuating, dan controlling yang menunjukkan bahwa pelaksanaan berjalan dengan baik karena memiliki perencanaan yang matang. Hal tersebut memunculkan temuan lapangan pada bagian actuating adanya perkembangan soft skill yang diterima oleh para informan dari Beswan Djarum 2021/2022.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HE Transportation and Communications
Divisions: Skripsi > Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Program Studi Ilmu Komunikasi
Depositing User: Miss Rahma Rahmawati
Date Deposited: 21 Jun 2023 04:13
Last Modified: 21 Jun 2023 04:13
URI: http://repository.unas.ac.id/id/eprint/7014

Actions (login required)

View Item View Item