STRATEGI MANAJEMEN REDAKSI KORAN SINDO DALAM MENJAGA EKSISTENSI DI ERA DIGITAL

Waloyojati, Panji (2023) STRATEGI MANAJEMEN REDAKSI KORAN SINDO DALAM MENJAGA EKSISTENSI DI ERA DIGITAL. Diploma thesis, Universitas Nasional.

[img] Text
Cover.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (397kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (356kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (99kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (768kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (153kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (434kB)

Abstract

Perkembangan teknologi pada era digital sangat pesat, dan juga sangat terpengaruh untuk perkembangan pada media digital. Kemajuan teknologi mewajibkan media massa harus selalu berinovasi, dan juga dituntut agar lebih kreatif, guna bisa mempertahankan di era digital seperti sekarang ini. Pada saat ini juga masyarakat cenderung mengutamakan keunggulan dan kecepatan pada internet dalam mengakses berbagai macam informasi.Media cetak sebagai media komunikasi memang butuh waktu perencanaan untuk menghasilkan penyajian fisiknya, sehingga nantinya dapat mencapaikan tujuaanya yang dapat menarik perhatian, dan menimbulkan kesan yang baik untuk dibaca oleh masyarakat. Media cetak di Indonesia hadir dalam berbagai bentuk yang segmentasinya bergantung pada frekuensi terbit, bentuk, kelas ekonomi pembaca, peredarannya, serta penekanan isinya dan sebagainya. Penelitian ini menggunakan pendekatan analisis deskriptif kualitatif dari hasil penelitian yang didapatkan yaitu, bahwa manajemen redaksi Koran SINDO telah melakukan strategi untuk tetap menjaga eksistensi di era digital Koran SINDO, sebagai media massa yang sudah lama ada, mengikuti perkembangan teknologi yang berkembang dengan pesat untuk memastikan eksistensinya terus terjaga dan tetap dipilih oleh para pembacanya. Ini dilakukan baik melalui versi cetak maupun online, dengan menyediakan informasi global dari dalam dan luar negeri,terutama informasi teraktual. Kata Kunci: Manjemen Media Massa, Media Cetak, Era Digital

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Z Bibliography. Library Science. Information Resources > ZA Information resources > ZA4050 Electronic information resources
Divisions: Skripsi > Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Program Studi Ilmu Komunikasi
Depositing User: - Abdurrahman -
Date Deposited: 20 Jun 2023 03:20
Last Modified: 20 Jun 2023 03:20
URI: http://repository.unas.ac.id/id/eprint/6930

Actions (login required)

View Item View Item