STRATEGI KOMUNIKASI MARKETING PUBLIC RELATIONS RESTORAN BELLY BANDIT MENTENG DALAM MENINGKATKAN BRAND AWARENESS

Simbolon, Rinaldi Kristian (2024) STRATEGI KOMUNIKASI MARKETING PUBLIC RELATIONS RESTORAN BELLY BANDIT MENTENG DALAM MENINGKATKAN BRAND AWARENESS. Bachelor thesis, Universitas Nasional.

[img] Text
Cover (Cover, Lembar Penunjang, Abstrak, Kata Peng_240909_130711.pdf

Download (2MB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (898kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (919kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (683kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (584kB)
[img] Text
LAMPIRAN (Daftar Pustaka, Lampiran, Lembar Awal Hasil Turnitin.pdf

Download (1MB)

Abstract

Restoran Belly Bandit Menteng merupakan restoran burger yang muncul pada tahun 2017 sebagai salah satu pionir restoran gourmet burger di Jakarta, di mana restoran bertipe gourmet merupakan restoran kelas menengah keatas yang sulit mendapatkan pelanggan tetap. Selain itu, Belly Bandit Menteng juga sebuah restoran burger yang memiliki misi untuk mengubah stigma Burger adalah junk food menjadi Burger adalah healthy food. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk melihat bagaimana strategi komunikasi marketing public relations dalam meningkatkan brand awareness untuk terus bersaing di tengah perkembangan bisnis restoran yang terus meningkat. Penelitian ini meggunakan teori keterlibatan pelanggan dan konsep bauran pemasaran 7P dengan menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif. Juga, teknik pengumpulan data pada penelitian ini dengan wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa strategi komunikasi marketing public relations yang dilakukan restoran Belly Bandit Menteng dalam meningkatkan brand awareness menggunakan beberapa alat bauran pemasaran yang dimanfaatkan yakni seperti: produk, orang, promosi, dan bukti fisik. Kualitas produk dan peyalanan menjadi dua dasar penting yang diupayakan guna meningkat kesadaran merek pengunjung akan restoran Belly Bandit Menteng. Selanjutnya, peran promosi dan bukti fisik menjadi alat pendongkrak yang digunakan untuk meningkat kesadaran pelanggan akan merek Belly Bandit Menteng. Terbukti, kekuatan layanan pelanggan dan bukti fisik berupa fasilitas restoran Belly Bandit Menteng yang diingat oleh pelanggan.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
J Political Science > JC Political theory
Divisions: Skripsi > Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Program Studi Ilmu Komunikasi
Depositing User: Miss Rahma Rahmawati
Date Deposited: 30 Sep 2024 06:44
Last Modified: 30 Sep 2024 06:44
URI: http://repository.unas.ac.id/id/eprint/12210

Actions (login required)

View Item View Item