ANALISIS PENGALAMAN DAN PERSEPSI MASYARAKAT TENTANG GASTRITIS DI PUSKESMAS TANJUNG PRIOK

ANGELICA, PUTRI (2024) ANALISIS PENGALAMAN DAN PERSEPSI MASYARAKAT TENTANG GASTRITIS DI PUSKESMAS TANJUNG PRIOK. Bachelor thesis, UNIVERSITAS NASIONAL.

[img] Text
COVER.pdf

Download (648kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (402kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (567kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (412kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (521kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (363kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (1MB)

Abstract

Gastritis, atau peradangan pada lapisan lambung, adalah masalah kesehatan yang sering terjadi dan mampu memengaruhi kualitas hidup individu secara signifikan. Di Puskesmas Tanjung Priok, kasus gastritis menunjukkan angka yang cukup tinggi untuk laki-laki 45% dan untuk perempuan 80% , oleh karena itu perlunya analisis tentang pengalaman dan persepsi masyarakat terkait gastritis sebagai salah satu sumber data dalam membuat intervensi pencegahan. Tujuan: Tujuan dari penelitian ini yakni guna menjalankan analisa akan pengalaman dan persepsi serta faktor yang mempengaruhi perilaku gaya hidup pada masyarakat di puskesmas tanjung priok. Metode: Penelitian ini mempergunakan desain penelitian kualitatif. Untuk teknik pengambilan sampel pada penelitian ini mempergunakan purposive sampling. Pengumpulan data dilakukan melalui wawancara secara individu kepada 7 partisipan di puskesmas tanjung priok. Hasil: Dari hasil wawancara mendalam beserta analisis data, didapatkan 3 tema yaitu: perilaku gaya hidup yang mempengaruhi gastritis, faktor pengetahuan tentang gastritis, dan faktor pendukung berkaitan dengan kejadian gastritis. Simpulan: Terdapat tiga faktor utama dalam pencegahan gastritis yaitu gaya hidup pengetahuan dan support keluarga. Saran: Diharapkan penelitian selanjutnya dapat mengeksplorasi berbagai aspek yang lebih komprehensif dan kontekstual mengenai perilaku gaya hidup dengan kejadian gastritis pada masyarakat.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
R Medicine > RA Public aspects of medicine
Divisions: Skripsi > Fakultas Ilmu Kesehatan > Program Studi Keperawatan
Depositing User: Miss Yulia Zahra Yamini
Date Deposited: 27 Sep 2024 07:46
Last Modified: 27 Sep 2024 07:46
URI: http://repository.unas.ac.id/id/eprint/12150

Actions (login required)

View Item View Item