IMPLEMENTASI KOMBINASI ALGORITMA TOPSIS DAN PROMETHEE DALAM MENENTUKAN NASABAH TERBAIK PADA WEB BANK SAMPAH

Sitorus, Richard Selby (2024) IMPLEMENTASI KOMBINASI ALGORITMA TOPSIS DAN PROMETHEE DALAM MENENTUKAN NASABAH TERBAIK PADA WEB BANK SAMPAH. Bachelor thesis, Universitas Nasional.

[img] Text
COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (441kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (919kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (2MB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (399kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (972kB)

Abstract

Bank Sampah merupakan organisasi yang berperan dalam pengelolaan sampah dengan mengajak masyarakat untuk memilah dan mengubah sampah menjadi sesuatu yang bermanfaat. Manajemen yang efektif diperlukan untuk mengatasi masalah selama pelaksanaan kegiatan bank sampah. Salah satu solusi adalah menggunakan aplikasi pengolahan data dengan sistem penyimpanan terintegrasi. Penelitian ini merekomendasikan judul "Implementasi Kombinasi Algoritma TOPSIS dan PROMETHEE Dalam Menentukan Nasabah Terbaik Pada Web Bank Sampah". Aplikasi ini bertujuan memudahkan masyarakat dalam memilah sampah, mengurangi risiko kerugian data, dan melibatkan mereka dalam pengelolaan sampah yang legal.Melalui pengembangan teknologi informasi, aplikasi ini dapat diakses melalui perangkat smartphone, memungkinkan pelanggan terhubung dengan bank sampah dan mengakses informasi depo sampah dari mana saja. Penggunaan kombinasi algoritma TOPSIS dan PROMETHEE membantu mengurutkan peringkat nasabah terbaik, sementara web bank sampah dibangun menggunakan PHP, Javascript, dan database MySQL. Keuntungan dari kombinasi algoritma ini melibatkan adaptabilitas PROMETHEE untuk preferensi multi-kriteria dan kemampuan TOPSIS dalam memberikan solusi terbaik. Hasil implementasi sistem menunjukkan kesesuaian dengan perhitungan manual dan Microsoft Excel, dengan Alfin Tambunan sebagai nasabah terbaik dengan netflow 0.8. Kata Kunci : Bank Sampah,Topsis,Promethee,Website,

Item Type: Thesis (Bachelor)
Subjects: L Education > L Education (General)
T Technology > T Technology (General)
Divisions: Skripsi > Fakultas Teknologi Komunikasi dan Informatika > Program Studi Teknik Informatika
Depositing User: Delvy Aplirizani -
Date Deposited: 30 Apr 2024 06:58
Last Modified: 30 Apr 2024 06:58
URI: http://repository.unas.ac.id/id/eprint/10871

Actions (login required)

View Item View Item