ANALISIS GASTRODIPLOMASI KOREA SELATAN DI INDONESIA DALAM PENINGKATAN PERTUMBUHAN EKONOMI KOREA SELATAN DI SEKTOR PANGAN DAN PERTANIAN TAHUN 2018-2021

Muthiillah, Lailamsaum (2022) ANALISIS GASTRODIPLOMASI KOREA SELATAN DI INDONESIA DALAM PENINGKATAN PERTUMBUHAN EKONOMI KOREA SELATAN DI SEKTOR PANGAN DAN PERTANIAN TAHUN 2018-2021. Diploma thesis, Universitas Nasional.

[img] Text
COVER.pdf

Download (814kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (570kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (491kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (245kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (429kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (662kB)
[img] Text
BAB VI.pdf

Download (219kB)
[img] Text
Lampiran.pdf

Download (504kB)

Abstract

Makanan Korea Selatan sering dianggap sebagai makanan milik Jepang dan China. Hal tersebut, memberikan kerugian bagi popularitas kuliner Korea yang berimbas kepada ekonominya. Korea Selatan memilih gastrodiplomasi untuk mengundang publik dan makanannya untuk meningkatkan brand awareness dan ekonomi. Pertanyaan penelitiannya adalah “bagaimana gastrodiplomasi Korea Selatan di Indonesia dalam peningkatan pertumbuhan ekonomi Korea Selatan di sektor pangan dan pertanian tahun 2018-2021?”. Penelitian ini menggunakan teori diplomasi publik dan gastrodiplomasi. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif deskriptif dengan teknik pengumpulan data studi kepustakaan. Hasil penelitian, diplomasi publik dalam gastrodiplomasi Korea Selatan di Indonesia memberikan peningkatan pada pertumbuhan ekonomi Korea Selatan di sektor pangan dan pertanian, yang disebabkan oleh adanya restoran Korea di Indonesia, supermarket dan mini market Korea di Indonesia, yang menyebabkan peningkatan di sektor pangan dan pertanian melalui ekspor yang berasal dari bahan makanan, dan makanan olahan. Oleh karena itu, dapat diambil kesimpulan bahwa upaya diplomasi publik dalam gastrodiplomasi Korea Selatan di Indonesia yang dilakukan melalui informing, understanding, dan influencing foreign audiences telah meningkatkan pertumbuhan ekonomi Korea Selatan.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
J Political Science > JA Political science (General)
Divisions: Skripsi > Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Program Studi Hubungan Internasional
Depositing User: - Abdurrahman -
Date Deposited: 06 Oct 2022 02:28
Last Modified: 06 Oct 2022 02:28
URI: http://repository.unas.ac.id/id/eprint/5474

Actions (login required)

View Item View Item