PEMEROLEHAN TATA BAHASA KOREA -아/어서(-a/eoseo) PEMELAJAR BAHASA KOREA UNIVERSITAS NASIONAL

ARIEF, MULIA DWI SEPTALIA (2022) PEMEROLEHAN TATA BAHASA KOREA -아/어서(-a/eoseo) PEMELAJAR BAHASA KOREA UNIVERSITAS NASIONAL. Diploma thesis, Universitas Nasional.

[img] Text
COVER.pdf

Download (534kB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (350kB)
[img] Text
BAB 2.pdf

Download (561kB)
[img] Text
BAB 3.pdf

Download (419kB)
[img] Text
BAB 4.pdf

Download (316kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (304kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan pemerolehan tata bahasa Korea -아/어서(a/eo seo) pemelajar bahasa Korea serta mendeskripsikan perbedaan pemerolehan -아/어서(a/eo seo) antar pemelajar bahasa Korea tingkat 1, tingkat 2, tingkat 3, dan tingkat 4 di Universitas Nasional. Pada penelitian ini, peneliti menggunakan metode pendekatan kuantitatif dan pengambilan data dengan mengadakan tes dengan Grammaticality Judgement Test melalui atau menggunakan media Gform kepada obyek penelitian. Hasil yang ditemukan dalam penelitian pemerolehan tata bahasa Korea 아/어서(a/eo seo) pemelajar bahasa Korea tingkat 1, tingkat 2, tingkat 3, dan tingkat 4, masing-masing pemelajar per angkatan hanya memperoleh nilai rata-rata 57,24; 61,88; 65,82 dan 69,01. Nilai rata-rata pemelajar bahasa Korea perangkatan berada di bawah nilai 70. Selain itu, saat dibandingkan pemerolehannya dengan penutur asli bahasa Korea, terdapat perbedaan pemerolehan yang signifikan antara penutur asli dengan pemelajar tahun ke-1(sig. 0.000), penutur asli dengan pemelajar tahun ke-2(sig. 0.006), penutur asli dengan pemelajar tahun ke-3(sig. 0.005), dan penutur asli dengan pemelajar tahun ke-4(sig. 0.027). Kemudian, saat dibandingkan antar pemelajar, perbedaan pemerolehan yang paling signifikan terdapat antara pemelajar tahun ke-1 dengan pemelajar tahun-4 dengan nilai signifikansi sig.0.002 di mana nilai rata-rata pemelajar tahun ke-1 adalah 57,24, dan nilai rata-rata pemelajar tahun ke-4 adalah 69,01.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: P Language and Literature > PI Oriental languages and literatures
P Language and Literature > PN Literature (General)
Divisions: Skripsi > Fakultas Sastra > Program Studi Bahasa Korea
Depositing User: - Abdurrahman -
Date Deposited: 05 Oct 2022 03:09
Last Modified: 05 Oct 2022 03:09
URI: http://repository.unas.ac.id/id/eprint/5312

Actions (login required)

View Item View Item