Ferdiansyah, Muhammad Rizki (2024) STRATEGI PRODUKSI DALAM MENINGKATKAN ENGAGEMENT PADA INSTAGRAM JAKSAPEDIA. Bachelor thesis, Universitas Nasional.
Text
COVER.pdf Download (12MB) |
|
Text
BAB I.pdf Download (503kB) |
|
Text
BAB II.pdf Download (382kB) |
|
Text
BAB III.pdf Download (191kB) |
|
Text
BAB IV.pdf Download (1MB) |
|
Text
BAB V.pdf Download (208kB) |
|
Text
LAMPIRAN.pdf Download (1MB) |
Abstract
Jaksapedia memiliki engangement yang tidak stabil dalam beberapa konten yang dipublish akun sosial media Instagram Jaksapedia. Namun belakangan, banyak konten postingan Jaksapedia yang akhirnya berhasil mendapatkan engangement tinggi dari netizen. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis strategi tim produksi dalam meningkatkan engagement konten Instagram Jaksapedia. Penelitian ini mengunakan metode penelitian deskriptif. Data primer dalam penelitian ini diperoleh dari hasil wawancara pihak Jaksapedia dengan informan kunci dan informan lainnya serta hasil pengamatan dilapangan secara langsung atau observasi. Data sekunder dalam penelitian ini diperoleh melalui studi literatur. Informan kunci pada penelitian ini yaitu seorang Editor in Chief Jaksapedia. Informan lain dalam penelitian ini yaitu seorang Manajer Produksi, Manajer Event dan Distribusi, Scriptwriter, Videographer, serta Video Editor. Teori yang digunakan dalam penelitian ini adalah teori manajemen produksi dan new media. Konsep yang digunakan dalam penelitian ini adalah manajemen POAC, new media, strategi tim produksi, media massa, engagement pada sosial media, dan konten pada Instagram. Hasil dari penelitian ini adalah strategi yang digunakan oleh tim produksi Jaksapedia untuk meningkatkan engagement dengan melakukan pembuatan konten sesuai dengan data analitik pengguna dan melakukan tahapan-tahapan dari pra produksi hingga evaluasi, menerapkan breakdown script dalam pembuatan naskahnya, memiliki visualisasi yang bagus dalam pembuatan konten. Tim produksi Jaksapedia memiliki strategi dalam membuat konten Instagram Jaksapedia
Item Type: | Thesis (Bachelor) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) J Political Science > JC Political theory |
Divisions: | Skripsi > Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Program Studi Ilmu Komunikasi |
Depositing User: | Miss Yulia Zahra Yamini |
Date Deposited: | 24 Sep 2024 03:45 |
Last Modified: | 24 Sep 2024 03:45 |
URI: | http://repository.unas.ac.id/id/eprint/12032 |
Actions (login required)
View Item |