Amal, Ikhlasul (2024) KOMUNIKASI ANTARPRIBADI MAHASISWA ILMU KOMUNIKASI ANGKATAN 2020 UNIVERSITAS NASIONAL MENGGUNAKAN BAHASA SLANG. Bachelor thesis, UNIVERSITAS NASIONAL.
Text
COVER.pdf Download (691kB) |
|
Text
BAB 1.pdf Download (384kB) |
|
Text
BAB 2.pdf Download (484kB) |
|
Text
BAB 3.pdf Download (308kB) |
|
Text
BAB 4.pdf Download (655kB) |
|
Text
BAB 5.pdf Download (287kB) |
|
Text
LAMPIRAN.pdf Download (1MB) |
Abstract
Bahasa digunakan oleh setiap manusia baik secara individu maupun kelompok dalam bermasyarakat, karena itu Bahasa dan manusia tidak dapat dipisahkan satu sama lainnya.Sebagai alat komunikasi Bahasa, baik verbal maupun non verbal mengalami perkembangan karena banyak menerima pengaruh dari perkembangan interaksi yang terjadi dimasyarakat.Banyak kata bertambah yang lahir namun bukan berasal dari ahli Bahasa, yang salah satunya adalah Bahasa Slang.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Komunikasi Antarpribadi Antar Mahasiswa Ilmu Komunikasi Angkatan 2020 Universitas Nasional dalam menggunakan Bahasa Slang. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kualitatif dengan pendekatan deskriptif dan Teknik pengumpulkan data dilakukan dengan metode observasi (pengamatan langsung) , wawancara mendalam dan dokumentasi dengan 3 (tiga) orang key informan mahasiswa yang relevan dengan topik penelitian.Teori utama yang digunakan adalah teori Interpersonal dan didukung oleh konsep Teori interaksionisme Simbolik dan teori Penetrasi Sosial digunakan sebagai dasar pembahasan penelitian.Hasil yang diperoleh dari penelitian ini adalah bahwa bahasa slang dalam komunikasi antarpribadi (interpersonal) mahasiswa Ilmu Komunikasi angkatan 2020 Universitas Nasional mempengaruhi pengungkapan diri, kepercayaan, dan hubungan yang akrab antar individu.antar pada komunikasi antarpribadi mahasiswa Ilmu Komunikasi angkatan 2020 di Universitas Nasional. Untuk itu Penelitian ini merekomendasikan atau menyarankan penggunaan Bahasa slang tidak menghilangkan atau merubah Bahasa baku yang bermakna dikalangan mahasiswa.
Item Type: | Thesis (Bachelor) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) L Education > L Education (General) |
Divisions: | Skripsi > Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Program Studi Ilmu Komunikasi |
Depositing User: | Miss Yulia Zahra Yamini |
Date Deposited: | 26 Mar 2024 03:33 |
Last Modified: | 26 Mar 2024 03:33 |
URI: | http://repository.unas.ac.id/id/eprint/10477 |
Actions (login required)
View Item |